IKASPENIX: Distribusi-1 Paket Sembako untuk rekan Alumni SMP Negeri 9 Surabaya

Pandemi Covid-19 dan keputusan PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) hingga teritorial terkecil RT/RW di Wilayah Indonesia telah memberikan dampak putaran ekonomi yang makin melambat bagi sebagian Alumni SMP Negeri 9 Surabaya dimanapun kalian berada.

Perolehan donasi per tgl. 19 April 2020 pada pukul 15.30 WIB mencapai Rp. 4.454.000,-
Monggo bagi yang ingin berdonasi, pintu rekening masih terbuka lebar. Ada sebagian dari Alumni SMP Negeri 9 Surabaya masih memerlukan bantuan kita semua yang memiliki rejeki berlebih. Hari ini telah terdistribusi 10 paket sembako kepada para Alumni yang membutuhkannya.

Paket Sembako untuk Alumni

REKENING DONASI:
a.N. Harini Rachmawati/ Maria Darmajani
BCA 1870 5444 01
BRI 1233 0100 2025 501

KONFIRMASI DONASI
Harini Rachmawati 0857 4673 5281
Maria Darmajani 0812 3036 1593
Dyah Alit 0881 0260 674484

Persiapan distribusi Paket Sembako pada para Alumni yang membutuhkannya
Tim Paket Sembako: mbak Dyah, mbak Enock, mbak Setrin, mas Nanang, mbak Nanik, & mbak Elok
Distribusi-1: Paket Sembako Alumni dan Paket Beras Yayasan Sosial Amanah Umat

8 Replies to “IKASPENIX: Distribusi-1 Paket Sembako untuk rekan Alumni SMP Negeri 9 Surabaya”

    1. Banyak alumni SMPN9 yg terdampak baik itu dari kalangan atas sampai bawah semuanya terdampak. salut buat inisiatif yg terbaik dari MB Dyah,MB ennock, MB elok, MB setrin, MB Nanik dan mas Nanang, butuh bantuan tenaga u/ distribusi bisa call sy 081703893380.

  1. Semangaaat terus konco2
    Go ahead Sie Sosial.. 🤝👍👍
    Moga semua membawa berkah utk Alumni dan dan semuanya.
    Aamiin.

  2. Terima kasih kepada semua para donatur yg sdh membantu program bansos sembako kepada rekan2 alumni IKASPENIX SBY dan kami masih membuka donasi untuk bansos sembako ini
    Semoga semua mendapat keberkahan Aamiin YRA

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *